Soal PJOK-Bola Basket

Seorang pemain bola basket melakukan dribble, berhenti, dan mengulang dribble. Apa pelanggaran yang telah dilakukan?

A.

Travelling

B.

Double dribble

C.

Foul

D.

Three seconds violation

E.

Backcourt violation

 Dalam permainan bola basket, apa tujuan utama dari strategi fast break/(serangan kilat)?

A.

Mempercepat permainan untuk mencetak poin sebelum pertahanan lawan siap

B.

Mengulur waktu agar lawan kehilangan fokus

C.

Memperkuat pertahanan di area kunci

D.

Menciptakan peluang untuk melakukan tembakan tiga angka

E.

Menarik pemain lawan keluar dari zona pertahanan

 

     3.   Dalam situasi man-to-man defense, apa yang seharusnya dilakukan pemain ketika lawan yang dijaganya memiliki bola?

A.

Tetap berada di dekat ring

B.

Menjaga jarak aman sekitar 3 meter

C.

Mendekat dan memberikan tekanan untuk menghambat pergerakan lawan

D.

Meninggalkan lawan untuk membantu rekan yang lain

E.

Berdiri di tengah lapangan untuk memantau pemain lain

 

     4.   Ketika melakukan tembakan bebas, apa hal utama yang perlu diperhatikan oleh pemain agar tembakan lebih akurat?

A.

Kekuatan tangan saat mendorong bola

B.

Posisi kaki dan keseimbangan tubuh

C.

Kecepatan gerakan saat menembak

D.

Menghindari pandangan dari lawan

E.

Melihat ke papan skor sebelum menembak

 

     5.   Apa yang harus dilakukan pemain, jika bola memantul setelah tembakan dan belum masuk ke ring?

A.

Segera berlari kembali ke area pertahanan

B.

Memberikan isyarat kepada wasit untuk menghentikan permainan

C.

Menunggu bola dikuasai lawan

D.

Mencoba merebut bola pantulan untuk peluang kedua (rebound)

E.

Membiarkan bola keluar lapangan


     6.   Dalam situasi pertandingan, seorang pemain mendapatkan bola di area lawan dengan waktu permainan tersisa 3 detik. Apa yang sebaiknya dilakukan?

A.

Langsung melakukan tembakan sebelum waktu habis

B.

Menggiring bola keluar lapangan untuk menghentikan waktu

C.

Mengoper bola ke rekan setim

D.

Mengulur waktu hingga peluit berbunyi

E.

Meminta timeout kepada pelatih

 

     7.   Seorang pemain berada di area kunci (paint area) lawan selama lebih dari 3 detik tanpa bergerak keluar. Apa pelanggaran yang terjadi?

A.

Travelling

B.

Double dribble

C.

Three seconds violation

D.

Backcourt violation

E.

Five seconds violation


     8.   Tim yang sedang menyerang harus membawa bola melewati garis tengah lapangan dalam waktu tertentu. Berapa batas waktu yang diberikan?

A.

5 detik

B.

3 detik

C.

24 detik

D.

10 detik

E.

8 detik

 

     9.   Apa yang dimaksud dengan pivot dalam permainan bola basket?

A.

Teknik mengoper bola ke rekan setim

B.

Gerakan berputar pada satu kaki untuk menghindari penjagaan lawan

C.

Taktik bertahan dengan menjaga area tertentu

D.

Cara melakukan lay-up

E.

Langkah mundur untuk menjauh dari lawan

 

   10.   Dalam permainan bola basket, ketika pemain melakukan lay-up, apa yang perlu diperhatikan agar peluang mencetak poin lebih tinggi?

A.

Kecepatan berlari tanpa memperhatikan posisi lawan

B.

Posisi tangan yang siap menerima bola

C.

Konsentrasi dan perhitungan langkah sebelum melompat

D.

Mengandalkan rekan untuk mengambil rebound

E.

Menendang bola ke arah ring untuk mengecoh lawan

 

   11.   Dalam kondisi full-court press, apa tujuan utama strategi ini?

A.

Mempercepat serangan dan tembakan

B.

Memperkuat pertahanan di dekat ring

C.

Mengontrol tempo permainan di setengah lapangan

D.

Menjaga stamina pemain untuk waktu yang lebih lama

E.

Memberikan tekanan kepada lawan di seluruh lapangan untuk memaksa kesalahan


   12.   Apa langkah yang benar untuk melakukan passing jenis chest pass?

A.

Memutar badan sebelum melempar bola

B.

Menggunakan satu tangan dan melompat saat melempar

C.

Menggunakan kedua tangan dari posisi dada dengan dorongan kuat

D.

Menendang bola ke arah rekan setim

E.

Mendorong bola dari pinggang untuk kecepatan lebih tinggi

 

   13.   Apa yang harus dilakukan seorang pemain saat mendapatkan bola dari operan dan segera dihadang oleh pemain lawan?

A.

Langsung melakukan dribble untuk menghindari lawan

B.

Melakukan pivot untuk mencari rekan setim

C.

Melempar bola ke arah ring meskipun posisi tidak ideal

D.

Menunggu lawan mendekat untuk mencari kontak fisik

E.

Meminta timeout

 

   14.   Dalam situasi serangan, apa peran utama dari pemain yang berposisi sebagai point guard?

A.

Melakukan tembakan tiga angka

B.

Mengatur tempo permainan dan mendistribusikan bola

C.

Bertahan di area kunci

D.

Melakukan rebound ofensif

E.

Memblokir tembakan lawan

 

   15.   Apa yang harus dilakukan seorang pemain yang bertahan ketika lawan mencoba melakukan lay-up?

A.

Menarik lawan agar tidak mencetak poin

B.

Berdiri diam untuk menghindari pelanggaran

C.

Melakukan block dengan tangan terangkat tanpa kontak tubuh

D.

Mengganggu pandangan lawan dengan berteriak

E.

Menunggu bola memantul dari ring

 

   16.   Ketika seorang pemain lawan membawa bola mendekati garis tengah, apa langkah terbaik untuk mencegah serangan?

A.

Membiarkannya masuk ke area pertahanan

B.

Memberikan tekanan untuk memaksanya melakukan kesalahan

C.

Menunggu di area kunci

D.

Mengarahkan bola ke pemain lawan lain

E.

Meninggalkan posisi untuk menyerang balik

 

   17.   Apa yang harus diperhatikan saat melakukan rebound defensif?

A.

Menjaga posisi di luar garis tiga poin

B.

Melihat arah pantulan bola dan memblokir lawan

C.

Berdiri diam di area kunci

D.

Segera menggiring bola ke depan lapangan

E.

Menunggu bola jatuh tanpa memerhatikan posisi lawan

 

   18.   Dalam situasi pertandingan, bagaimana cara pemain menentukan apakah akan melakukan tembakan tiga angka atau masuk ke area kunci?

A.

Melihat skor tim dan waktu tersisa

B.

Memperhatikan posisi wasit

C.

Menunggu instruksi dari pelatih

D.

Mengandalkan keberuntungan

E.

Berdasarkan keberhasilan tembakan sebelumnya

 

   19.   Apa yang harus dilakukan ketika seorang pemain lawan mendapatkan bola dalam posisi bebas di area tiga angka?

A.

Menunggu tembakan lawan dan bersiap untuk rebound

D.

Mengoper bola ke rekan setim

B.

Memberikan tekanan dengan mendekat secepat mungkin

E.

Menghentikan permainan dengan melakukan pelanggaran

C.

Membiarkan lawan menembak untuk menghemat tenaga

 

 

   20.   Apa yang dimaksud dengan pelanggaran body charging dalam bola basket?

A.

Pemain menyerang mendorong pemain bertahan yang sudah dalam posisi tetap

B.

Pemain bertahan melanggar pemain yang sedang melakukan tembakan

C.

Pemain menyerang memegang bola lebih dari 5 detik

D.

Pemain menyerang melakukan dribble tanpa henti

E.

Pemain bertahan menginjak garis tiga angka saat bertahan

 

   21.   Dalam situasi serangan, kapan sebaiknya pemain melakukan jump shot dibandingkan lay-up?

A.

Ketika ada pemain bertahan di depan ring

D.

Ketika tidak ada tekanan dari pemain lawan di area perimeter

B.

Ketika tim lawan memimpin dengan skor besar

E.

Saat rekan setim menginstruksikan untuk berhenti

C.

Ketika pemain berada di bawah ring

 

 

   22.   Dalam strategi zone defense, apa yang menjadi fokus utama setiap pemain bertahan?

A.

Menjaga pergerakan satu pemain tertentu

D.

Menjaga di garis tengah lapangan

B.

Melindungi area tertentu di lapangan

E.

Mengutamakan penyerangan balik

C.

Mengikuti bola ke mana pun

 

 

   23.   Ketika sebuah tim hanya memiliki waktu 5 detik untuk menyerang, apa langkah terbaik yang harus dilakukan?

A.

Melakukan tembakan cepat dari jarak jauh

B.

Mencari rekan setim yang lebih terbuka

C.

Mengulur waktu untuk membingungkan lawan

D.

Menggiring bola ke luar lapangan

E.

Meminta timeout kepada wasit

 

   24.   Apa peran utama dari pemain yang berposisi sebagai center?

A.

Mengontrol permainan di perimeter

D.

Mengambil bola dari garis tengah

B.

Melakukan rebound dan bertahan di area kunci

E.

Memimpin komunikasi di lapangan

C.

Menjadi pencetak poin utama dari jarak jauh

 

 

   25.   Apa yang seharusnya dilakukan oleh tim yang memimpin dengan selisih skor besar di akhir pertandingan?

A.

Mempercepat permainan untuk menambah poin

B.

Mengontrol tempo permainan untuk menghabiskan waktu

C.

Membiarkan lawan mencetak poin agar permainan seimbang

D.

Mengganti semua pemain inti untuk beristirahat

E.

Menghindari tembakan jarak jauh

 

   26.   Ketika bola keluar lapangan setelah disentuh oleh pemain bertahan, apa yang terjadi?

A.

Bola diberikan kepada pemain bertahan

B.

Bola kembali dimainkan oleh pemain yang terakhir menyentuh bola

C.

Serangan dilanjutkan oleh tim penyerang dari luar lapangan

D.

Bola dilemparkan kembali oleh wasit ke dalam lapangan

E.

Permainan dihentikan sementara

 

   27.   Dalam bola basket, apa yang dimaksud dengan istilah assist?

A.

Pemain yang mencetak poin

B.

Operan yang langsung menghasilkan poin

C.

Tembakan yang memantul ke rekan setim

D.

Pemain bertahan yang memblokir tembakan lawan

E.

Pemain yang menerima bola dari lemparan ke dalam

 

   28.   Apa yang dimaksud dengan pelanggaran backcourt violation?

A.

Pemain menyerang kembali ke area pertahanan setelah melewati garis tengah

B.

Pemain bertahan keluar dari lapangan selama pertandingan

C.

Pemain bertahan melanggar di area kunci

D.

Pemain menyerang membawa bola keluar lapangan

E.

Pemain menyerang mengoper bola ke lawan

 

   29.   Apa yang seharusnya dilakukan pemain saat waktu serangan hampir habis (24 detik)?

A.

Mengoper bola ke wasit

B.

Menembak meskipun posisinya tidak ideal

C.

Membiarkan waktu habis untuk bertahan

D.

Menggiring bola ke area belakang

E.

Meminta bantuan pelatih

 

   30.   Apa langkah pertama yang dilakukan dalam jump ball?

A.

Pemain langsung menangkap bola

B.

Pemain melompat untuk memukul bola ke arah rekan setim

C.

Pemain menunggu bola menyentuh lantai

D.

Pemain berjalan ke arah lawan untuk berjabat tangan

E.

Pemain bergerak mundur ke area bertahan

 

   31.   Apa teknik dasar yang digunakan untuk melindungi bola dari lawan saat menggiring bola?

A.

Menggiring bola dengan kedua tangan

B.

Menggiring bola dengan kekuatan penuh ke arah lawan

C.

Mengoper bola dengan cepat ke rekan setim

D.

Berlari tanpa menggiring bola

E.

Menjaga bola dengan tangan bebas dan tubuh di antara bola dan lawan

 

   32.   Apa latihan yang paling efektif untuk meningkatkan kemampuan melakukan jump shot?

A.

Latihan push-up

B.

Latihan dribble zig-zag

C.

Latihan sit-up untuk kekuatan otot perut

D.

Latihan lompat tali untuk melatih eksplosivitas

E.

Latihan plank

 

   33.   Teknik passing yang paling efektif dalam situasi cepat dan jarak dekat adalah:

A.

Bounce pass

D.

Baseball pass

B.

Chest pass

E.

One-hand pass

C.

Overhead pass

 

 

   34.   Apa komponen kebugaran yang paling penting untuk melakukan full-court press dengan baik?

A.

Kelincahan

D.

Fleksibilitas

B.

Kekuatan

E.

Koordinasi

C.

Daya tahan kardiovaskular

 

 

   35.   Teknik lay-up biasanya menggunakan berapa langkah sebelum melompat?

A.

Satu langkah

D.

Empat langkah

B.

Dua langkah

E.

Tidak ada langkah

C.

Tiga langkah

 

 

   36.   Untuk meningkatkan akurasi tembakan bebas, pemain harus fokus pada:

A.

Kecepatan lemparan bola

D.

Rotasi bola di udara

B.

Pola pernapasan sebelum tembakan

E.

Konsentrasi pada titik target di ring

C.

Gerakan kaki yang cepat

 


   37.   Apa latihan terbaik untuk meningkatkan kecepatan dan kelincahan dalam bermain bola basket?

A.

Latihan squat

D.

Wall sit

B.

Shuttle run

E.

Push-up

C.

Bench press

 

 

   38.   Dalam situasi fast break, apa teknik passing yang sebaiknya digunakan untuk operan jarak jauh?

A.

Chest pass

D.

Baseball pass

B.

Overhead pass

E.

Behind-the-back pass

C.

Bounce pass

 

 

   39.   Komponen kebugaran apa yang berperan penting saat melakukan lompatan untuk rebound?

A.

Fleksibilitas

B.

Daya tahan otot

C.

Kekuatan eksplosif

D.

Kelincahan

E.

Koordinasi mata-tangan

 

   40.   Apa tujuan utama dari latihan dribble zig-zag?

A.

Meningkatkan kekuatan tangan

B.

Melatih kelincahan dan kontrol bola saat bergerak melewati lawan

C.

Memperkuat otot inti

D.

Meningkatkan akurasi tembakan

E.

Melatih daya tahan tubuh

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Soal PJOK-Bola Basket"

Post a Comment